Jumat, 25 Oktober 2013

Aku ga bisa sendiri

Diposting oleh Profil CHK di 04.47
Ada ga yang bisa training aku biar ga cengeng?? Hahahah. . . susah kalo apa-apa gampang lembek.
Apalagi sekarang ini, denger orang ngomong apa langsung kebawa suasana. . .
Dibilangin orang kalo aku begini begini nurut aja, terus anggep diri itu kayak begitu, padahal mah ga perlu sampe begitu juga anggep diri sendiri ga mampu.
Pengen jadi pribadi yang tegar, tangguh dan percaya diri cieeeee :D . pokoknya pengen jadi orang yg semangat berjuang. . .
Punya pendirian,harus. . .
Kata ibuk kuncinya cuma dekat sama Allah. . . :),  itu yg pertama, yg kedua pengen ada orang yang bisa mendorong n nyemangati xixixi

Tapi sejauh ini aku bersyukur mempunyai sahabat-sahabat yang baik, yg mendukung, tanpa kalian apa jadinya aku. Maaf kalau aku belum berguna buat kalian, belum ngasih sesuatu buat kalian. Tapi aku akan berusaha menjadi teman yang baik, yang selalu ada saat kalian butuh.

Aku paling tidak suka ditinggalkan, karena itu aku berusaha untuk tidak meninggalkan. . .
Kepenatan, keraguan, kebimbanganmu akan hilang, seiring tilawahmu yang kau baca perlahan.. #karenaQuranAdalahObat

quotes An Nisa San likes


"Setiap hari cinta harus ditumbuhkan dengan berbagai cara. Cinta harus tumbuh menembus semua rintangan. Kuncup-kuncupnya tak boleh merekah semua seketika, untuk kemudian layu. Ranting dan pokoknya harus kuat menjulang. Cinta harus ditumbuhkan sepanjang usia dengan bunga-bunganya yang bertaburan di sepanjang jalan kesetiaan. Jalan yang ditapaki dengan riang di bumi dan semoga kelak mempertemukan kita kembali dengannya di surga"— Helvy Tiana Rosa

Popular Posts

Katakanlah: “Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah Aku, niscaya Allah mengasihi dan mengampuni dosa-dosamu.” Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.(3:31) ^

si unyu

 

Melukis Warna Kalbu Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea