Meski aku menyukainya
Tak sampai aku tergila-gila
Memikirkannya aku cukup sekedarnya
Tak sampai kejar mengejar
Kalau sempat, menyapanya
Tak sempat, tak mengapa
Ta juga sampai berkorban segalanya
Aku lakukan sebisanya
Tak ada tengiang-ngiang
Atau juga terbayang-bayang
Hanya sekedarnya
Tak ada waktu yang benar-benar dihabiskan
Tak mengganggu khusuk shalat
Waktu tidurpun tak dialpakan
Hanya mencintainya seadanya
Kepenatan, keraguan, kebimbanganmu akan hilang, seiring tilawahmu yang kau baca perlahan.. #karenaQuranAdalahObat
Popular Posts
-
Langit senja mengukir sebuah harapan mentari menepi ucapkan salam angin berhembus,hempaskan lelah malampun mulai ting...
-
Bagian yang paling aku suka ini ni.. . . ini film jaman aku kecil lho sampe sekarang masih suka, suasananya aku suka banget soalnya dihutan...
-
Bagaimanapun juga, perpisahan selalu saja menyakitkan apapun itu bentuknya. Aku selalu berusaha merelakan sebuah perpisahan, aku belajar...