Minggu, 22 April 2012

Saat dimana ku "melepas" dia

Diposting oleh Profil CHK di 06.16
Suara Ustad Burhan Sidiq kemarin seakan menghentakkan hati kita....
Saat beliau melontarkan guyonan yg sangat sesuai dengan isi bukunya “ gombal warming” ...
Saat itu kita sama-sama tertawa lepas........
Bukan karena menertawakan guyonan beliau.........
Tapi kita menertawakan diri kita sendiri......
Menertawakan kebodohan kita, yang sama-sama terbuai oleh cinta semu....
Saat itu benar-benar tersadar, alangkah lucu kegalauan hati kita selama ini....
Saat aku melihatmu tertawa, seakan mengingatkanku akan masa  dimana kamu terpuruk oleh cinta....
Tapi aku tak mau mempunyai kisah sepertimu, aku tak mau mencintai dia lebih jauh.........
Aku benar-benar merasakan kamu sedang menertawakan dirimu sendiri...........
Dan Akupun begitu, sama sepertimu, kakak...................







Kepenatan, keraguan, kebimbanganmu akan hilang, seiring tilawahmu yang kau baca perlahan.. #karenaQuranAdalahObat

quotes An Nisa San likes


"Setiap hari cinta harus ditumbuhkan dengan berbagai cara. Cinta harus tumbuh menembus semua rintangan. Kuncup-kuncupnya tak boleh merekah semua seketika, untuk kemudian layu. Ranting dan pokoknya harus kuat menjulang. Cinta harus ditumbuhkan sepanjang usia dengan bunga-bunganya yang bertaburan di sepanjang jalan kesetiaan. Jalan yang ditapaki dengan riang di bumi dan semoga kelak mempertemukan kita kembali dengannya di surga"— Helvy Tiana Rosa

Popular Posts

Katakanlah: “Jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah Aku, niscaya Allah mengasihi dan mengampuni dosa-dosamu.” Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.(3:31) ^

si unyu

 

Melukis Warna Kalbu Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea